29 Oktober 2018

MEMBUAT KERAJINAN TANGAN DARI KAIN PERCA DILINGKUNGAN DHARWA WANITA PERSATUAN DINAS PANGAN PERTANIAN DAN PERIKANAN KOTA PONTIANAK

MEMBUAT KERAJINAN TANGAN DARI KAIN PERCA DILINGKUNGAN DHARWA WANITA PERSATUAN DINAS PANGAN PERTANIAN DAN PERIKANAN KOTA PONTIANAK

Kegiatan Dharma Wanita Persatuan Dinas Pangan Pertanian dan Perikanan Kota Pontianak  sudah dilaksanakan, dimana pelaksanaanya dilaksanakan setiap hari Jum at pagi jam 08.30 wiba sampai selesai,  dengan tempat di ruang pertemuan Rapat Dinas Pangan Pertanian dan Perikanan Kota Pontianak dan  rutin dilaksanakan setiap bulan sekali.

              Kegiatan ini mengacu sebagai ajang pertemuan silahturahmi antara pengurus/ unsur pelaksana,  anggota  serta karyawanti  dimana untuk  saling silahturahmi dan bertukar ide/ pendapat . Selain pertemuan arisan juga di isi dengan kegiatan ketarmpilan  yaitu membuat  kerajinan tangan dari kain perca,  dimana ilmu yang didapat bisa saja diterapkan di masyarakat luas atau sebagai kerajinan tangan rumahan serta kemungkinan  juga tidak menutup kemungkinan dapat menambah penghasilan ibu ibu anggota Dharma wanita Persatuan Dinas Pangan Pertaniaan dan Perikanan Kota Pontianak . (WW)

Administrator